Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2014

Tips Melunakkan Daging Sapi dengan Mudah dan Cepat

Gambar
Tanpa terlalu terasa sudah hari kedelapan kita menjalani bulan Ramadhan tahun ini, sebelumnya kami ucapkan selamat menjalankan ibadah puasa bagi yang menjalanankan. Dalam bulan ramadhan biasanya ibu-ibu rumah tangga berusaha untuk membuat hidangan yang spesial untuk berbuka, namun tentu saja hidangan spesial tersebut (jika memungkinkan) disisihkan sebagian untuk orang lain. Daging adalah salah satu bahan makanan yang bisa dibuat menjadi spesial, untuk itu kami hadirkan disini tips untuk mengolah daging agar menjadi lunak dengan mudah dan cepat sehingga dapat dinikmati bersama. Berikut adalah tips untuk melunakkan daging dengan mudah dan cepat: 1. Melunakkan daging sapi dengan daun pepaya Sediakan 3-4 lembar daun pepaya dengan ukuran agak lebar dan cuci bersih. Letakkan daun tersebut secara terbalik dan memarkan tulang daunnya. Gunakan daun pepaya yang sudah dimemarkan tersebut untuk membungkus satu kilogram daging sapi secara rapat-rapat dan diambkan selama

Apa manfaat Ketumbar ?

Gambar
Ketumbar ( Coriandrum sativum ) merupakan tanaman obat yang berbentuk terna/herba, tinggi 20-100 cm, batang jika memar berbau wangi.Daun berbagi menyirip, tidak berambut, berseludang dengan tepi warna putih.Bunga majemuk berbentuk payung, tangkai bunga 2-10 cm, daun pembalut kecil.Mahkota bunga berwarna merah muda atau merah pucat, panjang bunga 3-4 mm, sebagian bunga yang telah mekar gugur.Panjang buah 4-5 mm. Ekologi Tumbuh di Jawa, Sumatera, dan di daerah pegunungan dengan ketinggian 700-2.000 m dpl.Pada umumnya ditanam di ladang dan di pekarangan rumah. Tanaman dapat tumbuh pada berbagai jenis tanah, tetapi yang paling cocok tanah yang ringan, tanah lempung yang mengandung kapur atau bersifat basa dan berdrainase baik.Tanah yang banyak mengandung air atau bersifat asam tidak baik untuk tanaman ketumbar. Tanah yang terlalu banyak mengandung nitrogen menyebabkan pertumbuhan vegetatif, sehingga mengurangi hasil panen. Curah hujan 1.000 - 2.000 mm/tahun.Selama

Khasiat Bayam bagi Tubuh Manusia

Bayam menjadi salah satu sayuran bervitamin yang sudah tidak asing bagi masyarakat Indonesia. Berdaun hijau dan memiliki lebar daun yang besar dengan batang tidak begitu tinggi merupakan ciri fisik dari bayam. Harga murah dan mudah didapatkan juga merupakan beberapa keunggulan dari bayam. Meskipun begitu, bayam memiliki beberapa khasiat yang mengejutkan bagi kesehatan tubuh anda. Lalu, apa saja khasiat mengejutkan bayam bagi tubuh tersebut...???.     Sahabat, tips kesehatan. Faktanya, bayam memiliki berbagai kandungan nutrisi yang di butuhkan oleh tubuh. Berbagai nutrisi dan vitamin yang terkandung dalam bayam yaitu sumber vitamin A dan K, mangan, folat, magnesium, serat, kalsium dan protein serta rendah kalori. Berbagai kandungan nutrisi  tersebut menjadikan bayam menjadi salah satu makanan bernutrisi lengkap yang pernah ada di bumi ini. Namun, tak lengkap rasanya tanpa mengetahui berbagai khasiat bayam untuk kesehatan tubuh. Tips kesehatan, berikut ini 8 khasiat me

10 Jenis Virus yang dapat menyerang kesehatan Manusia

Tahukah anda bahwa kita hidup dalam dunia patogen. Bagaimanapun kita menjaga kebersihan lingkungan rumah atau tempat tinggal kita, tetap saja menghadapi serangan dari patogen. Kita tidak bisa menghindari patogen tapi kita bisa melawannya. Menurut kamus wikipedia patogen adalah agen biologis yang mengakibatkan  penyakit pada inangnya dan sebutan lain dari patogen adalah mikroorganisme penyakit. Patogen dapat dibedakan atas 5 bagian yaitu virus, bakteri, fungi, protozoa dan cacing. Virus merupakan parasit berukuran mikroskopik atau sangat halus yang menginfeksi sel organisme biologis. Virus hanya bisa bereproduksi dalam makhluk hidup, atau dengan kata lain virus tidak bisa hidup diluar makhluk hidup. Ia membutuhkan makhluk hidup yang lain sebagai “tumpangan” untuk hidup dan berkembang biak. Ada banyak sekali jenis-jenis virus yang menyerang manusia dan mengancam kehidupan manusia. Berikut  10 jenis-jenis virus yang membahayakan bagi kehidupan manusia: 1.  Virus  HIV